Monday, November 22, 2010
Berita Unik Seorang Bocah Bantu Bekuk Penjahat Dengan Twitter, Berita tentang seorang anak berumur 10 Tahun yang berhasil membantu membekuk Penjahat dengan bantuan situs mikroblogging yaitu twitter.
Dengan iPhone pemberian orang tua dan situs mikroblogging Twitter, seorang anak beraksi menangkap penjahat. Berkat kejeliannya, polisi di Inggris berhasil membekuk seorang tersangka kasus pencurian.
Labels: berita internet, berita terkini
